Berita
14 May 2023 09:27:20
Admin
Selasa (06/12/2022) - Saat ini, disadari oleh kita bahwa kesehatan itu makin mahal harganya dan mulai banyak dilakukan berbagai macam olahraga dalam rangka menjaga kondisi kesehatan. Apalagi untuk anak anak berkebutuhan khusus, tujuan olahraga selain untuk sehat juga bisa sebagai bentuk optimalkan tumbuh kembang.
Kegiatan olahraga bagi peserta didik berkebutuhan khusus tentunya harus diadaptasi terlebih dahulu sesuai kemampuan dan potensi peserta didik.
Seperti dijelaskan di atas, olahraga dapat dilakukan dengan ringan seperti berjalan kaki, kegiatan fisik yang ringan, permainan, penjas adaptif, serta kagiatan yang tidak membuat tubuh terlalu lelah. Sehingga pembelajaran di kelas tetap dilaksanakan dengan baik, bahkan dapat meningkat keaktifan peserta didik seiring dengan peningkatan kebugaran tubuhnya.
Penulis : Novitta Ayu Amborowati
22 Mei 2023
Admin
21 Agustus 2024
Admin
24 Mei 2023
Admin
Managed By ABK Istimewa
@2022 - 2025